Dibuat pada:Waktu baca 10 menit
Bagikan Halaman Ini

Daftar Isi

Sekarang Beli Sparepart Motor Honda Online Lebih Mudah Lewat KlikNSS



Pandemi COVID-19 membuat kita lebih waspada dalam beraktivitas atau bepergian. Akan lebih aman dan nyaman jika kita membeli barang secara online untuk menghindari kontak langsung dengan orang lain. Nah, KlikNSS hadir sebagai solusi buat kamu yang ingin membeli sparepart motor Honda melalui pemesanan online.

Kamu akan lebih mudah membeli sparepart motor Honda yang kamu inginkan. Di website kami, kamu bisa melihat-lihat terlebih dahulu produk-produk yang kami sediakan seperti suku cadang, apparel, aksesoris, ban, hingga oli, dengan beragam tipe. Tidak perlu ragu dan khawatir, semua barang yang ada di KlikNSS dijamin 100% original.

Kami menyediakan produk-produk dari brand ternama seperti AHM Oil, AHM Spareparts, Federal Oil, Ban FDR, Oli Pertamina, dan Indoparts. Selain dari website, KlikNSS juga telah menjadi Official Store Tokopedia dan Shopee. Sehingga kamu miliki banyak pilihan untuk checkout spareparts yang sedang dibutuhkan.



Gimana Caranya Beli Sparepart di KlikNSS?

Dengan memberikan jaminan barang yang pasti orisinil, KlikNSS juga berkomitmen untuk memberikan layanan kemudahan dalam hal yang terkait proses pemesanan. Melalui website resmi dan e-commerce, transaksi pembelian dapat dilakukan dengan harga terendah serta pilihan kurir pengiriman yang beragam. 


1. Pembuatan Akun 

Untuk pembelian melalui website, user perlu untuk membuat akun di dalam website terlebih dahulu. Setelah akun selesai dibuat, maka pembelian dapat dilakukan dengan berbagai metode pembayaran. Dengan transfer ke berbagai bank hingga saldo e-money. Yang harus ditulis dan diisi saat pembuatan akun terdiri dari nama, nomor handphone, serta alamat domisili untuk destinasi pengiriman barang yang dibeli.


2. Pilih Produk Kebutuhan

Setelah pembuatan akun pada website KlikNSS, selanjutnya user dapat explore dan memilih produk yang sesuai kebutuhan. Contoh jika user memilih 'Ban Tubles Depan (80/90-14) – Vario 125 eSP & Vario 150 eSP' maka user dapat menambahkannya dahulu ke dalam keranjang. Setelah itu, user dapat memasukkan item produk lain lagi ke dalam keranjang sehingga user dapat melakukan sekali transaksi untuk pembelian beberapa barang.


3. Pembayaran dengan Berbagai Metode

Berbagai metode pembayaran telah tersedia di KlikNSS. Mulai dari transfer berbagai bank, saldo e-wallet, maupun saldo e-money. Dengan macam metode pembayaran yang variatif, maka user bisa mendapatkan pilihan pembayaran yang memudahkan. Dengan begitu jika registrasi akun sudah selesai dan produk yang akan dibeli sudah dipilih, maka user dapat menyelesaikan pembelian dengan pembayaran yang sudah include dengan harga ongkos kirim.



Jaminan Barang Orisinil 100%

KlikNSS adalah distributor resmi dari berbagai merk penyedia sparepart. Mulai dari AHM, Federal, Pertamina Lubricants, hingga Indoparts, KlikNSS memiliki lisensi resmi sebagai penyalur. Dengan jaminan orisinil, user tidak perlu ragu maupun bingung untuk membeli di platform kami. Jaminan dari KlikNSS adalah komitmen untuk membuat semua pelanggan lebih merasa aman, tenang, dan puas.

Buat kamu yang tertarik untuk explore dan membeli sparepart motor mudah, murah, dan asli, bisa langsung menuju laman sparepart KlikNSS sekarang.

Kabari Saya

Untuk penawaran dan promosi terbaru dari KlikNSS




Terdaftar dan diawasi oleh:

©2021 KlikNSS, supported by NSC FINANCE
product of PT NUSANTARA SAKTI